Cari Tau Metode Pengukuran Tes CRP Di SehatQ.com

 

Sehatq Tes CRP

CRP merupakan protein plasma yang diproduksi orang hati sebagai tanda adanya infeksi atau gangguan bakteri. Kadar CRP dalam tubuh dapat meningkat secara cepat bahkan mampu mencapai 1000 kali lipat. Jika jumlah atau kadarnya terus meningkat dan tidak stabil maka tindakan medis yang tepat untuk dilakukan adalah tes CRP.

Prosedur-Prosedur CRP Yang Perlu Anda Perhatikan Dan Pahami

Jika anda mengalami gejala-gejala seperti mual, muntah ataupun lemas maka anda dapat melakukan tes PRC untuk mengetahui apa yang terjadi pada tubuh anda. Untuk melakukan tes CRP ini tentunya hal yang pertama kali dilakukan adalah membuat janji dengan pihak Rumah Sakit serta mengurus administrasi lainnya.

Setelah hal tersebut selesai, maka tenaga medis akan segera mengambil sample darah anda dengan prosedur yang pertama yaitu membersihkan area pengambilan dara dengan antiseptik, untuk membunuh kuman yang ada. Biasanya bagian yang digunakan tubuh yang digunakan untuk pengambilan sample darah adalah lengan bagian dalam siku.

Selanjutnya perlu dilakukan tindakan medis yakni mengikat lengan pasien dengan perban elastis agar aliran darah yang terdapat pada lengan dapat berkumpul. Hal ini dapat memudahkan untuk menemukan pembuluh darah vena. Biasanya masing-masing orang memberikan reaksi yang berbeda, ada yang vena nya langsung dapat ditemukan dan begitu pula sebaliknya.

Kemudian setelah vena ditemukan, darah akan diambil dengan menyuntikkan jarum yang sudah steril. Dan tentunya dengan teknik yang sudah biasanya dilakukan oleh tenaga medis. Hal ini bersamaan dengan diletakannya belakang jarum pada tabung. Setelah sample darah sudah dikira cukup untuk melakukan tes maka jarum akan dilepas.

Prosedur pengambilan darah ini biasanya membutuhkan waktu yang tidak lama, yaitu kira-kira 5 menit. Pengambilan darah ini biasanya akan meninggalkan sedikit rasa nyeri di lengan saat disuntikkan maupun saat jarum dilepaskan. Untuk tes ini sendiri mempunyai efek samping pendarahan berlebih, lemas serasa ingin pingsan. Untuk lebih jelasnya cek tes CRP di Sehatq.com

Metode Pengukuran CRP Yang Dapat Anda Ketahui

Metode pengukuran CRP yang pertama adalah convetional CRP, yang mana metode ini menggunakan analisa infeksi untuk mengetahui ukuran dari CRP. Metode yang satu ini dapat mengukur sangat cepat, pada kadar 5 mg/l atau lebih. Orang yang dalam kondisi sehat memiliki jumlah CRP dibawah 5 mg/l.

Metode yang digunakan selanjutnya adalah metode high sensitivity. Metode pengukuran yang satu ini digunakan untuk menganalisis kondisi-kondisi yang mungkin memiliki infeksi yang disebabkan virus. Untuk pengukuran dengan metode ini sangatlah bersifat sensitif, sehingga dapat mengukur kadar CRP dengan tepat hingga 1 mg/l.

Metode terakhir adalah metode cardiac, metode pengukuran ini digunakan untuk menganalisis tingkat resiko penyakit jantung yang dialami oleh seseorang. Metode pengukuran yang satu ini memiliki sensitivitas yang sama dengan metode high sensitivity. Oleh karena itu hasil yang diperoleh dari pengukuran ini lebih spesifik untuk menentukan penyakit jantung.

Untuk tes CRP ini dapat dilakukan oleh semua kalangan. Namun hanya di anjurkan bagi orang-orang yang memiliki tingkat resiko tinggi terhadap penyakit jantung. Misalnya orang-orang yang pernah mengalami serangan jantung, keluarga yang memiliki penyakit jantung bawaan, serta kadar kolesterol yang tinggi. Untuk lebih lengkapnya simak di tes CRP sehatq.com

Tes CRP merupakan salah satu jenis tes darah, oleh karena itu prosedur yang dilaksanakan untuk tes ini sangat sama seperti tes darah biasanya. Yang membedakannya yaitu metode yang digunakan untuk pengukuran kadar CRP yang terdapat dalam tubuh. Oleh karena itu anda tidak perlu takut maupun khawatir.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »